Karena keuangan Taurus sedang baik kali ini, cobalah sesekali tawarkan bantuan tersebut.
11. Zodiak Gemini (21 Mei - 20 Juni)
Hubungan Asmara: Cemburu berlebih akan membawa masalah baru untuk hubungan asmara Gemini.
Hilangkan pikiran negatif dan cobalah untuk mempercayai pasangan Anda.
Karier: Masalah Gemini akan terus tumbuh jika tidak segera diatasi.
Kamu tidak bisa terus lari dari masalah.
Coba selesaikan perlahan dan jangan takut pada hasil akhirnya.
12. Zodiak Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Hubungan Asmara: Cancer membutuhkan semangat dari pasangannya hari ini.
Cobalah minta kesediaan pasangan untuk mendengarkan keluh kesah dan menyemangati hari-harimu.
Karier: Menyerah bukan pilihan yang bijaksana, Cancer.
Anda berhak mendapatkan imbalan atas apa yang selama ini diperjuangkan. Jangan mudah menyerah. (mia)