Mudguard spakbor depan Rizoma ini terbuat dari juga terbuat dari aluminium billett dan diproduksi menggunakan mesin 3D yang dengan berat hanya 65 g.

Rizoma luncurkan aksesoris vespa gts 300. (Foto/rizoma)
Selain itu ada juga pengait bagasi Rizoma untuk membawa tas dan lain-lain yang juga terbuat dari aluminium serta sangat fungsional dan praktis.
Ada juga Air Inlet Grill, yang merupakan kisi-kisi ventilasi Rizoma yang terbuat dengan memadukan dua material yang ringan namun kuat.
Rangkanya yang terbuat dari aluminium billet dengan berat yang hanya 450 gram.
Terakhir ada pijakan kaki penumpang dan tempat plat nomor yang dirancang khusus menambah estetika Vespa GTS 300.
Nah, untuk harganya kalian bisa kunjungi website resminya aja, yaitu rizoma.com