3. Makanan terlalu banyak lemak dan minyak
WHO juga menganjurkan para pasien Covid-19 untuk enggak mengonsumsi makanan-makanan yang terlalu banyak mengandung lemak dan juga minyak.
Selain itu, WHO merekomendasikan pasien Covid-19 untuk menggunakan minyak zaitun, minyak kedelai, minyak bunga matahari, dan minyak jagung saat memasak.
Nah, itulah beberapa jenis makanan yang sebaiknya dihindari oleh pasien Covid-19. Bisa berbahaya untuk kesehatanmu. (tha)