BPKH Gandeng Laznas BSMU Salurkan  Kurban 1000 Ekor Sapi ke Pelosok Negeri

Kamis 22 Jul 2021, 18:13 WIB
BPKH Gandeng Laznas BSMU Salurkan  Kurban 1000 Ekor Sapi ke Pelosok Negeri. (Foto/bpkh)

BPKH Gandeng Laznas BSMU Salurkan Kurban 1000 Ekor Sapi ke Pelosok Negeri. (Foto/bpkh)

Mengenai pengelolaan keuangan haji dan PBPKH No 7 Tentang prioritas kegiatan kemaslahatan. 

Distribusi Progam Kemaslahatan BPKH mencakup prasarana ibadah, kesehatan, pelayanan ibadah haji, ekonomi umat, pendidikan dan dakwah serta sosial keagamaan yang disalurkan secara langsung dan tidak langsung.

Agar bermanfaat untuk kebaikan umat sesuai dengan asas prinsip syariah, kehati-hatian, manfaat, nirlaba, transparan dan akuntabel.

Berita Terkait
News Update