5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)
Hubungan Asmara: Sagitarius diminta untuk tidak terlalu bergantung kepada pasangan.
Semakin sedikit kamu memberikan kebebasan pada pasangan, hubunganmu akan terancam.
Sedangkan Sagitarius yang lajang harus lebih bijak dalam menghadapi sesuatu.
Jika dia tidak memerhatikanmu, jangan membuat drama.
Karier: Pekerjaan Sagitarius hari ini sangat padat.
Bahkan kamu tidak punya waktu semenit pun untuk diri sendiri. Situasi ini membuat stres tapi Sagitarius mampu menanganinya.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Capricorn sedang mellow hari ini.
Kamu teringat orang-orang di masa lalu bahkan sangat merindukan orang-orang terkasih yang telah tiada.
Dari situ Capricorn bisa belajar bahwa setiap orang dalam hidupmu telah memberimu banyak pelajaran berharga.
Sayangi orang-orang terdekatmu selagi masih ada.