3. Zodiak Libra (20 April - 20 Mei)
Hubungan Asmara: Sikap Libra membuat pasangan bingung bahkan kesal hari ini.
Kamu tetap bergeming walau si dia berusaha mengajakmu berbicara.
Ketika ada hal yang membuatmu tidak nyaman, Libra akan mencari tempat lain untuk menenangkan diri daripada memancing keributan.
Karena itu pula kamu selalu berusaha menghindari pertengkaran.
Sementara itu Libra yang lajang sedang menikmati kesendiriannya dengan teman-temannya.
Karier: Kinerja Libra sangat dihargai oleh rekan kerja, tapi tidak dengan atasan.
Tapi hal itu bukan sebuah masalah besar dan tidak akan menghalangimu untuk mencapai kesuksesan.
Demi uang, Libra akan berusaha keras meski harus bekerja di tempat yang tidak kamu sukai.
4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hubungan Asmara: Akan ada cerita menarik dalam kehidupan asmara Scorpio hari ini.
Seseorang dari masa lalu pasanganmu akan muncul dan berniat merusak hubunganmu.