Tak Kenal Lelah Berjuang, 3 Prinsip Hidup Dipegang Teguh H Harmoko

Sabtu 10 Jul 2021, 23:17 WIB
Suasana acara Tahlil dan Doa untuk Almarhum H Harmoko, di rumah keluarga besar H Harmoko, Jakarta Selatan. (foto: zoom)

Suasana acara Tahlil dan Doa untuk Almarhum H Harmoko, di rumah keluarga besar H Harmoko, Jakarta Selatan. (foto: zoom)

Acara pembacaan yasin dan tahlil  dipimpin oleh DR KH Ahmad Fauzi Tidjani, Pimpinan dan Pengasuh Pesantren Al-Amien Prenduan Sumenep, Madura.

"Sewaktu sehat Pak Harmoko juga kerap berkunjung ke Pesantren Al Amien. Jadi sudah seperti keluarga sendiri," tandas Azisoko. (Ird)

Berita Terkait

Sampai Bertemu Kembali Bapak!

Minggu 11 Jul 2021, 06:00 WIB
undefined
News Update