"Akibat rumah sakit penuh banyak warga yang tidak bisa tertolong. Semoga kondisi pandemi Covid-19 bisa segera berakhir agar semua kembali normal," paparnya.
Abdul menambahkan, dalam masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, pihaknya terus mengimbau warganya agar disiplin protokol kesehatan.(kontributor Tangerang/ridsha vimanda nasution)