Lalu, sambung Kent, jika banjir melanda, akan ada permasalahan baru, yaitu rawannya penyebaran penyakit DBD.
"Oleh karena itu saya hadir di sini berusaha dengan semaksimal mungkin supaya bisa meminimalisir permasalahan ini. Kiranya apa yang kami lakukan ini bisa bermanfaat untuk masyarakat dan sekitarnya, agar warga Jelambar Baru tidak kebanjiran lagi," pungkasnya. (ril)