Thierry Neuville Sementara Pimpin Jalanya Lomba, Akankah Hyundai Kalahkan Toyota di WRC Kenya

Sabtu 26 Jun 2021, 11:33 WIB
Hyundai kembali melakukan perlawanan, namun sayang salah satu perelinya Dani Sordo mengalami kecelakaan di SS 3. (Foto/wrc.com)

Hyundai kembali melakukan perlawanan, namun sayang salah satu perelinya Dani Sordo mengalami kecelakaan di SS 3. (Foto/wrc.com)

Sementara itu M-Sport Ford World Rally Team yang cukup berambisi dapat merebut posisi terbaik di seri kali ini hanya mampu berada di posisi ke delapan dan sembilan dengan perelinya Adrien Fourmaux dan Gus Greensmith dengan catatan waktu yang terpaut cukup jauh dari tim Hyundai dan Toyota.


 

Berita Terkait
News Update