Jika biasanya kamu menghindari topik tertentu, sekarang kamu bersikeras untuk membicarakan segalanya.
Sagitarius lajang akan berusaha mendapatkan perhatian dari seseorang yang baru saja kamu temui.
Ini tidak akan mudah, karena kamu seringkali tertarik pada orang yang sulit didapat.
Karier: Akan ada terobosan bagus untuk keuangan Sagitarius, namun gunakan secara bijak.
Di bidang karier, interupsi yang berulang adalah penghalang terbesar bagi Sagitarius untuk mencapai tujuan.
Kamu harus segera menanganinya.
6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)
Hubungan Asmara: Cobalah untuk berbicara dengan orang yang Capricorn sukai dan katakan padanya bagaimana perasaanmu.
Jangan terlalu memikirkan apa yang akan terjadi. Apapun keputusannya, terimalah dengan baik.
Karier: Capricorn merasa lelah dan tidak produktif sama sekali.
Jika kamu baru saja bekerja, berusahalah dengan keras.
Kamu harus mengambil setiap kesempatan untuk tumbuh dan tidak menyia-nyiakannya.
7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)