Perilaku Kekerasan Remaja

Kamis 20 Mei 2021, 06:00 WIB
Aksi tawuran di Jalan Utan Panjang III RT 05 RW 07, Utan Panjang, Kemayoran, Jakarta Pusat. (foto: ist)

Aksi tawuran di Jalan Utan Panjang III RT 05 RW 07, Utan Panjang, Kemayoran, Jakarta Pusat. (foto: ist)

Kekerasan remaja adalah tanggung jawab bersama semua elemen. Akan tetapi keluargalah yang memegang peran utama. Akan menjadi sia-sia bila aparat kemananan meningkatkan patroli mencegah tawuran, tapi di sisi lain orangtua tidak berperan aktif mengawasi dan mendidik anak. Karena di hulu, benteng pertama pencegahan, adalah keluarga. (**)

Berita Terkait

Kesadaran Bersama 

Sabtu 22 Mei 2021, 06:00 WIB
undefined

Menunggu Izin Keramaian Turun

Senin 31 Mei 2021, 06:00 WIB
undefined
News Update