Kania, yang curiga dengan ketiga pengunjung itu pun, langsung melihat rekaman CCTV.
Benar saja, kecurigaannya terbukti. Salah satu dari ketiga kawanan tersebut, merupakan penggasak Hp miliknya.
Meski begitu, Kania mengaku sudah mengikhlaskan Hp kesayangannya raib digondol maling.
"Saya biarin aja udah ikhlas. Semoga cepet ketangkep aja dan lebih hati-hati lagi untuk orang-orang," pungkasnya. (yono)