Lutfi sering mendapat hantaman cukup keras dari netizen karena kontennya di akun youtube miliknya, hingga membuat netizen kala itu jadi ‘gregetan’ dengannya.
Lutfi harus menghadapi resiko Cyberbully dari banyak pelaku sosial media yang sangat tidak mengagumi dirinya, saat itu.
Apa yang ia lakukan, tanpa disadarinya, telah menimbun ke beban emosi dalam tubuhnya.
"Setiap hari gue mesti bilang ke diri gue Lutfi are you ready?," ucap Rheo.
Baru beberapa menit menjalani sesi bersama Rheo, Lutfi merasakan mual-mual dan muntah.
"Karena ia masih menahan beban problematik (pemahaman kultur hidup) lamanya yang belum ikhlas dilepaskannya, akhirnya ia mual dan muntah," katanya.
Alhasil Rheo pun sukses membuang segala trauma dan fobia yang Lutfi derita.
"Gokil, gokil, gokil," ucap Lutfi kepada Rheo. (mia)