Mama Muda di Tangerang Ditemukan Tewas Gantung Diri Diduga Gegara Kesulitan Ekonomi

Minggu 02 Mei 2021, 13:33 WIB
Gantung diri. Ilustrasi. (ist)

Gantung diri. Ilustrasi. (ist)

Nur Rokhman menuturkan, dugaan sementara korban nekat gantung diri karena persoalan terhimpit ekonomi keluarga.

"Menurut penuturan suaminya sebelumnya di keluhkan masalah ekonomi. Suaminya bekerja sebagai tukang batu," tandasnya. (ridsha vimanda nasution/kontributor)

Berita Terkait

News Update