Siapa Sangka Masjid Megah Bernuansa Tionghoa di Kolong Tol,  Dulunya Lahan Tempat Pembuangan Sampah

Senin 19 Apr 2021, 22:06 WIB
Masjid Babah Alun yang berdiri megah di kolong Tol Ir. Wiyoto Wiyono, tepatnya di Gang 21, Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara. (Yono)

Masjid Babah Alun yang berdiri megah di kolong Tol Ir. Wiyoto Wiyono, tepatnya di Gang 21, Papanggo, Tanjung Priok, Jakarta Utara. (Yono)

Namun, pada bulan puasa di tengah pandemi Covid-19 kali ini, kegiatan kuliah tujuh menit (Kultum) dan Tausiyah ditiadakan.

"Kegiatan khusus untuk di Ramadan inikan tidak boleh ada Kultum, tidak boleh ada Tausiyah, kegiatan itu ditiadakan dulu, jadi yang ada ya kegiatan tarawih," pungkasnya. (yono)

Berita Terkait
News Update