Dian Sastrowardoyo Turut Antar Mertua ke Peristirahatan Terakhir

Minggu 18 Apr 2021, 14:53 WIB
Suasana Pemakaman Adiguna Sutowo. Dian Sastro (menabur bunga). (cr07)

Suasana Pemakaman Adiguna Sutowo. Dian Sastro (menabur bunga). (cr07)

Selanjutnya, Indra mengumandangkan adzan untuk sang ayah.

Disusul penebaran bunga oleh pihak keluarga.

Dian Sastro bersama dua anaknya juga terlihat mendekati liang lahat untuk menaburkan bunga sebagai bentuk penghormatan terakhir kalinya. (cr07)

Berita Terkait
News Update