Presiden Minta Kepala Daerah Harus Sering Terjun ke Lapangan, Jangan Hanya Terima Laporan 

Kamis 15 Apr 2021, 11:41 WIB
Presiden Joko Widodo. (ist)

Presiden Joko Widodo. (ist)

"Sebagai contoh, ada anggaran di sebuah kabupaten Rp2 triliun misalnya. Hati-hati, saya titip yang namanya belanja aparatur, belanja pembangunan, belanja modal dilihat lebih besar yang mana. Usahakan agar belanja pembangunan, belanja modal itu lebih besar dari belanja Aparatur, " Jokowi menegaskan. (johara)

Berita Terkait
News Update