11. Zodiak Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Hubungan Asmara: Ajak teman-temanmu berkenalan dengan sang pacar.
Tak perlu khawatir, teman-temanmu akan menyukai hubungan kalian berdua dan mendukungnya.
Karier: Kamu perlu mencatat asetmu.
12. Cancer (21 Juni - 22 Juli)
Hubungan Asmara: Kamu dan pasangan sama-sama sedang mudah kesal.
Tidak hanya itu, kalian merasa terganggu dengan kehadiran satu sama lain.
Meski begitu, jangan mencoba kabur dari masalah.
Karier: Jangan mudah puas dengan pencapaianmu. (mia)