Dirinya berharap operasi pengamanan itu akan berlangsung secara maksimal dan mencegah adanya aksi terorisme oleh oknum tidak bertanggung jawab yang dapat menggangu bahkan membahayakan masyarakat.
"Kita harapkan masyarakat dapat beraktivitas seperti biasanya, tidak takut terhadap ancaman aksi teror dan juga selalu menerapkan protokol kesehatan dimasa Pandemi Covid-19 ini," pungkasnya. (kontributor banten/yusuf permana)