Sebaran Lokus Stanting di Kabupaten Serang Merata

Selasa 23 Mar 2021, 23:51 WIB
Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Serang, Agus Sukmayadi. (luthfillah)

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Serang, Agus Sukmayadi. (luthfillah)

"Kemudian ada Desa Talaga, Kecamatan Mancak 104 kasus. Desa Cikande, Kecamatan Cikande 147 kasus. Serta Desa Bandulu, Kecamatan Anyer 91 kasus," rincinya.

Menurut Agus, kalau masuk kategori stunting, berarti harus ada interprensi-interpensi tertentu, seperti interpensi sensitif dan efektif.

"Interpensi sensitif itu lebih kepada peran empat sektor dalam menanggulangi masalah sosial ekonomi di keluarga yang bersangkutan," ucapnya.

Karena seperti kita ketahui bersama, tambah Agus, 1.000 hari pertama kehidupan itu diawali saat konsepsi atau pada saat ibu hamil, dan dua tahun setelah melahirkan untuk anaknya, termasuk ibu menyusui.

"Dari data itu pasti ada yang difabel. Untuk difabel, nanti akan kami laporkan ke Dinsos dan Dindik untuk memperoleh pendidikan berkebutuhan khusus," jelasnya. (kontributor banten/luthfillah)

News Update