Surat Panggilan Belum Diterima, Sidang Cerai Ayus Sabyan dan Ririe Fairus Ditunda untuk Ketiga Kali

Rabu 17 Mar 2021, 15:42 WIB
Riri Fairus di Pengadilan Agama Jakarta Utara.(CR07)

Riri Fairus di Pengadilan Agama Jakarta Utara.(CR07)

Terakhir, Ririe hanya memohon doa kepada agar proses percerainya berjalan lancar. Dan berakhir dengan keputusan terbaik bagi keduanya.

"Udah pokoknya doain saja yg terbaik buat saya, gitu saja ya. Saya enggak bisa ngomong apa-apa lagi," pungkasnya.

Selanjutnya, sidang cerai Ayus dan Ririe akan dilaksanakan kembali setelah seminggu ke depan, yakni pada 24 Maret 2021. "Nanti tanggal 24," tutup Ririe. (CR07/tri)

Berita Terkait
News Update