Karir : Aries hebat dalam kerja tim. Kamu akan menjadi mediator utama jika ada ketegangan yang terjadi.
Dalam hal keuangan, kamu harus menggunakan uang secukupnya karena bulan Maret baru dimulai.
10. Zodiak Taurus (20 April - 20 Mei)
Hubungan Asmara : Taurus akan bertemu seseorang yang memiliki daya tarik kuat sehingga kamu ingin selalu lebih dekat dengannya.
Sementara itu Taurus dan pasangan memiliki perbedaan pendapat tentang sesuatu dan ini bisa menimbulkan argumen.
Karir : Waktu adalah musuh utama Taurus di tempat kerja.
Kamu selalu berpikir tidak memiliki cukup waktu untuk mengerjakan semua tugas.
Untuk mengatasinya, selesaikan tugas yang paling penting dan mendesak terlebih dahulu.
Selain itu hindari obrolan yang tidak berguna dengan rekan kerja.
11. Zodiak Gemini Gemini (21 Mei - 20 Juni)
Hubungan Asmara : Gemini dan pasangan mampu menyelesaikan konflik dan dapat bergerak maju ke arah yang lebih serius.
Sedangkan Gemini yang single akan menyadari bahwa seseorang yang sangat dekat denganmu ternyata menaruh hati padamu.