Menyapu Jalan, Petugas PPSU Kelurahan Setu Patah Tulang Kaki Ditabrak Pemotor

Sabtu 27 Feb 2021, 13:08 WIB
ilustrasi

ilustrasi

"Korban sendiri sudah dirujuk ke RSUD Tarakan dan sudah menjalani operasi pemasangan pen. Kini  kondisinya sudah cukup membaik meski masih menjalani perawatan," ungkapnya.

Musibah yang menimpa petugas PPSU Kelurahan Setu ini, menambah daftar kasus anggota PPSU yang jadi korban kecelakaan lalu lintas.

Dimana sebelumnya ada juga anggota PPSU yang ditabrak pengendara bahkan hingga menyebabkan korban meninggal dunia.

Baca juga: Nahas, Anggota PPSU Tak Sadarkan Diri Ditabrak Pemotor Wanita di Ancol

"Kami mohon doanya agar korban bisa cepat sembuh dan tak ada lagi petugas yang menjadi korban kecelakaan lalulintas," pungkasnya. (ifand/tri)

Berita Terkait
News Update