GOR Pademangan Belum Digunakan Sebagai Tempat Isolasi Covid-19, Wakil Camat: Kita Siaga!

Selasa 23 Feb 2021, 14:31 WIB
Bilik isolasi pasien Covid-19 yang disiapkan Pemprov DKI di GOR Pademangan, Jakarta Utara. (Yono)

Bilik isolasi pasien Covid-19 yang disiapkan Pemprov DKI di GOR Pademangan, Jakarta Utara. (Yono)

"Diawal awal merah tapi sekarang udah zona kuning. Makanya itu (GOR Pademangan) kita siapkan itu," tuturnya.

Dikatakan, terkait kapan waktunya GOR Pademangan akan difungsikan sebagai tempat isolasi pasien Covid-19, kebijakan tersebut ada di tangan Pemprov DKI yang bakal menentukan.

"Kapan pun digunakan, GOR Pademangan untuk isolasi siap. Kita selalu Siaga," pungkasnya. (yono/tri)

News Update