Satgas Covid-19 Sayangkan Penurunan Kasus Positif, Diikuti Jumlah Pasien Sembuh

Jumat 19 Feb 2021, 08:39 WIB
Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito

Baca juga: Gawat! Kata Satgas, 1.060 Pelaku Perjalanan Internasional Masuk ke Indonesia Positif Covid-19

Sementara untuk perkembangan kesembuhan mingguan terjadi penurunan sebesar 0,3% dari minggu sebelumnya. Padahal seharusnya kesembuhan mingguan harus terus meningkat. Meski demikian terdapat 5 provinsi yang diapresiasi karena mencatatkan kenaikan kesembuhan tertinggi. 
      Diantaranya, DKI Jakarta naik 4.675 (368 vs 1.145), NTT naik 777 (368 vs 1.145), Banten naik 694 (1.736 vs 2.430), Sulawesi Tenggara naik 309 (357 vs 666) dan Kalimantan Utara naik 272 (199 vs 471). Dari 5 provinsi tersebut hanya 2 provinsi pulau Jawa yang masuk kesembuhan tertinggi mingguan. 
      "Ini artinya, treatment pada pasien di rumah sakit maupun isolasi dengan gejala sedang dan berat perlu ditingkatkan. Utamanya di pulau Jawa selama PPKM Mikro diharapkan dapat diupayakan kualitas pelayanan pasien Covid-19," lanjut Wiku. (johara/tri)

Berita Terkait

News Update