Antisipasi Cuaca Ekstrem, BPBD Tangsel Bentuk 11 Komunitas Siaga Bencana

Jumat 19 Feb 2021, 15:48 WIB
Kepala Seksi (Kasi) Mitigasi BPBD Tangerang Selatan, Esa Nugraha. (ridsha/kontributor)

Kepala Seksi (Kasi) Mitigasi BPBD Tangerang Selatan, Esa Nugraha. (ridsha/kontributor)

Kemudian, Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) juga memperkuat prediksi tersebut. LAPAN dalam keterangan resmi menyatakan akan terjadi cuaca hujan ekstrem di Jakarta dan sekitarnya.

Prediksi LAPAN hujan ekstrem bisa menyebabkan banjir seperti yang pernah terjadi pada 1 Januari 2020 lalu. (ridsha vimanda nasution/kontributor/ys)

Berita Terkait
News Update