Baca juga: Waduh, Puluhan Ribu Warteg di Jabodetabek Terancam Gulung Tikar Akibat Pandemi Covid-19
"Kita jangan lengah, kita tetap pastikan dalam situasi aman, tidak berkerumun dan tidak berada dalam situasi banyak orang," ujar dr Reisa.
Dalam alam situasi pandemi ini, dr Reisa mengingatkan masyarakat juga tetap produktif dari rumah, mencari solusi agar bisa menurunkan mobilitas apalagi saat ini adanya kebijakan Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).
Reisa menjelaskan dirinya menyambut baik mereka yang sembuh dari Covid-19, karena mereka sekarang ini membentuk wadah paguyuban informasi untuk tidak menyepelekan Covid-19. (johara/win)