Kampung Tangguh Jaya di Dua Kecamatan di Jaktim Kini Sudah Nol Kasus

Senin 18 Jan 2021, 12:07 WIB
Kampung Tangguh Jaya di Kecamatan Pasar Rebo yang masih terus dipantau. (ist)

Kampung Tangguh Jaya di Kecamatan Pasar Rebo yang masih terus dipantau. (ist)

Atas pencapaian tersebut, Erwin memberikan apreasiasi terutama kepada warga di lingkungan tersebut yang mulai sadar dan memperketat protokol kesehatan.

Ia juga meminta warga lainnya di seluruh wilayah Jakarta Timur untuk terus menerapkan protokol kesehatan. "Semoga ke depannya semakin berkurang angka kasus positif, khususnya di wilayah Jakarta Timur," ungkapnya.

Sekedar informasi, guna menekan angka penyebaran Covid-19, Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran mencetuskan Kampung Tangguh Jaya beberapa waktu lalu.

Baca juga: Kampung Tangguh Jaya RBS Jakut Beri Bukti Suksesnya Urban Farming di Perkotaan

Setidaknya ada 126 Kampung Tangguh Jaya yang didirikan dan tersebar di wilayah Jakarta,  Depok, Tangerang dan Bekasi (Jadetabek). (ifand/tri)

Berita Terkait

News Update