Meski begitu jangan terburu-buru menarik rem darurat karena dampaknya bisa kemana-mana akibat terhentinya semua kegiatan ekonomi.
Baca juga: Menanti Kerja Nyata 6 Menteri Baru
Pengangguran dan angka kemiskinan akan berdampak langsung, utamanya mereka yang berkemampuan kurang.
Kita sepakat " krisis kesehatan" harus segera diakhiri, tetapi jangan kemudian menimbulkan krisis baru, melemahnya ekonomi.
Idealnya menyelesaikan satu masalah, tidak menimbulkan masalah lain.
Baca juga: Memutus Klaster Liburan
Sering dikatakan selesaikan masalah, tanpa menimbulkan masalah baru. Ini yang perlu dikaji.
Yang pasti apa pun kebijakan yang diluncurkan terkait dengan pembatasan aktivitas masyarakat akan mengundang kontroversi. (*)