Presiden Jokowi Beri Bantuan Modal, Ajak Pelaku UMKM Berjualan Online

Kamis 17 Des 2020, 09:10 WIB
Presiden Jokowi saat menyerahkan bantuan modal kerja di Istana Kepresidenan, Jakarta.(ist)

Presiden Jokowi saat menyerahkan bantuan modal kerja di Istana Kepresidenan, Jakarta.(ist)

Baca juga: Putuskan Vaksin Covid-19 Gratis, Jokowi Perintahkan Menkeu Merealokasi Anggaran Lain

Kepala Negara berharap agar para pelaku usaha, khususnya usaha mikro dan kecil, dapat tetap menjalankan usahanya dan tetap menjaga semangat berusaha hingga nanti keadaan berangsur normal.

"Saya hanya ingin titip agar kita ini dalam kondisi seperti ini harus tahan banting, tahan uji, tahan terhadap tekanan yang sulit sehingga nanti pada suatu titik normal kita sudah kembali pada omzet keuntungan seperti pada keadaan normal," tutur Jokowi. (johara/ys)

Berita Terkait

News Update