Ketua Banggar DPR Minta Pemerintah Gratiskan Vaksinasi Covid-19

Rabu 16 Des 2020, 13:20 WIB
MH Said Abdullah. (ist)

MH Said Abdullah. (ist)

Berbagai alternatif anggaran dapat dipilih demi menjalankan mandat vaksin dan vaksinasi gratis untuk segenap rakyat.

Misalnya dengan penggunaan dana cadangan APBN 2021. Terlebih lagi, program vaksinasi covid19 tidak akan mungkin tuntas pada tahun 2021, sehingga beban anggarannya dapat dipecah beberapa tahun. 

“Dengan demikian, tidak ada dasar bagi pemerintah untuk berbisnis dengan rakyat dalam vaksinasi covid19,” ulasnya. (rizal/tha)

Berita Terkait
News Update