Selain pohon palaka, beragam vegetasi lain juga bisa dimanfaatkan sebagai benteng alam atau penahan laju air di daerah rawan bencana, di antaranya mangrove, cemara udang, ketapang dan beringin.
Beragam jenis tumbuhan tersebut dinilai dapat menjadi salah satu solusi jangka menengah dan panjang sebagai upaya pencegahan bencana alam yang terjadi di Tanah Air. (rilis/win)