Rekaman CCTV di TKP Nihil, Polisi Sulit Lacak Begal Sepeda Kolonel TNI AU

Selasa 17 Nov 2020, 08:15 WIB
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus.(dok)

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus.(dok)

Baca juga: Kadispen AU Kawal Kasus Pembegalan yang Menimpa Anggotanya di Bintaro

Dikatakan, saat korban hendak berhenti di lampu merah didepan RS Pondok Indah Bintaro, tiba-tiba sepedanya dipepet dari arah belakang oleh dua begal yang berboncengan sepeda bermotor. 

Satu pelaku yang duduk diboncengan langsung merampas tas korban hingga terjatuh.

Korban spontan melakukan perlawanan dengan berusaha mempertahankan tasnya, namun gagal hingga jatuh pingsan. Warga dilokasi kemudian membantu korban dan dilarikan ke rumah sakit.

Baca juga: Ini Lokasi Kumpul Pembegal Sepeda yang Bikin Kolonel Marinir Luka-luka

(Ilham/tri)

Berita Terkait
News Update