Asisten Khusus Menhan Prabowo Berikan Motivasi Lewat Buku The Lessons of Life.

Rabu 21 Okt 2020, 20:22 WIB
Mayjen TNI Purn Chairawan Nusjirwan. (ist)

Mayjen TNI Purn Chairawan Nusjirwan. (ist)

Adapun selama di TNI, Chairawan pernah ikut dalam operasi Seroja, operasi pembebasan sandera di Mapenduma, Papua, serta daerah operasi militer di Aceh. Usai berhasil membebaskan sandera di Mapenduma, Chairawan mendapat kenaikan pangkat luar biasa menjadi kolonel. Dia juga pernah berdinas di luar negeri, yakni di Amerika Serikat, Inggris, Prancis, Rusia, Jerman, Belanda, China, Hongaria, Rumania, Swiss, Korea Selatan serta Turki. (ruh)

Berita Terkait

News Update