Sambangi Ketua DPR Puan Maharani, AHY Bahas Pandemi Corona dan Pilkada 2020

Jumat 07 Agu 2020, 10:00 WIB
Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyambangi Ketua DPR RI, Puan Maharani. (ist)

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyambangi Ketua DPR RI, Puan Maharani. (ist)

AHY berharap kerja sama PDI Perjuangan dengan Partai Demokrat di beberapa daerah pada Pilkada 2020 bisa berlanjut. 

“Ini adalah pertemuan pertama saya dengan  pimpinaan PDIP. Saya juga menyampaikan salam hormat untuk ibu Megawati Soekarnoputri, semoga beliau selalu sehat walafiat. Dan tadi juga kita berbicara cukup banyak ternyata kebersamaan partai Demokrat dan PDI Perjuangan di berbagai Pilkada mudah-mudahan kerja sama dan sinergi ini bisa terus kita pelihara dan dalam upaya-upaya lainnya untuk negeri ini,” tutur AHY. (rizal/ys)

Berita Terkait
News Update