INGGRIS- Adele Harry Stiles (reuters)[
John Boyega dan Daisy Ridley pendatang baru di daftar 30 terkaya.
Pendatang baru di daftar ini adalah bintang Star Wars, John Boyega dan Daisy Ridley, sama-sama di urutan ke 28 dengan kekayaan £4,6 juta atau Rp892 miliar.
Bintang TV Realita, Spencer Matthews di urutan ke 30 dengan £4,5 juta atau Rp87 miliar.
Nama lain di daftar 30 teratas adalah Sam Smith (£26 juta/Rp504 miliar), Rita Ora (£12 juta/Rp232 miliar) dan Sophie Turner (£6 juta/Rp116 miliar).
Selebriti terkaya dunia yang berusia di bawah 30 tahun adalah Kylie Jenner dengan perkiraan kekayaan sebesar £688 juta atau Rp13,3 triliun.(BBC)
Selebritis
Kekayaan Rp 2,8 triliun, Adele Selebriti Terkaya di Inggris
Rabu 31 Okt 2018, 16:55 WIB