JAKARTA – Masyarakat tengah dihebohkan oleh sebuah video tentang kemunculan ombak di kolam renang di Surabaya. Banyak yang mengaitkan peristiwa ini dengan tsunami yang menerjang Palu, Jumat pekan lalu. Dalam video berdurasi 2.17 menit tersebut, diketahui jika kolam renang merupakan milik TNI AL di Juanda, Surabaya. Kolam terlihat bergelombang rendah, hingga menjadi ombak yang memercikan air hingga ke luar kolam. Dari percakapan yang terdengar dalam rekaman video, kolam tersebut sudah tiga kali mengalami kejadian serupa. “Tiga kali Ndan, tsunami Aceh kan (suara tidak jelas). Saya suruh naik semua (menyebut tidak jelas). Ombak wuf, malamnya juga begitu.. Nias itu. Untung kita satu meter dari itu,” ujar pria dalam rekaman video tersebut. Pesan Berantai Namun, rupanya ada yang mengirimkan pesan berantai dan menyebutkan jika ombak dalam kolam renang tersebut taka da kaitannya dengan tsunami di Palu. Dalam pesan berantai yang diterima masyarakat, dikatakan kemungkinan ada alat khusus pembuat ombak yang sengaja dipasang, berhubung kolam renang tersebut berada di basis TNI AL Juanda. "Sekedar info, dan ini ilmu buat yang kurang paham tentang beberapa system di kolam renang. Beberapa kolam renang ada yang dipasangi alat untuk ombak seperti dalam Video.. Gunanya adalah, untuk tentara AL (dengan istilah pasukan katak), diver yang akan kerja di remote area offshore semua latihan diving di arus kuat sebelum dia terjun ke laut sebenarnya.. Dan latihan mereka memang harus kolam renang seperti itu.. yang ada kolaborasi dengan AL. Untuk yang kerja di Offshore mereka wajib mempunyai sertifikat Marine survival.. Nah syarat nya renang di kolam renang yg di pasangin arus kuat seperti di atas itu,” tulis pesan tersebut. Namun, belum ada keterangan resmi dari ahli maupun pihak terkait mengenai fenomena kolam renang berombak yang sedang viral ini. (*/mb)

Viral Kolam Renang Berombak, Fenomena Atau Buatan?
Selasa 02 Okt 2018, 09:26 WIB

[email protected]
Editor
Follow Poskota
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News sekaligus ikuti WhatsApp Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.
News Update
Ciri-Ciri KPM yang Tidak Lolos Survei Ground Check DTSEN, Nama Anda Bisa Dicoret dari Penerima Bansos!
12 Mar 2025, 00:30 WIB

Nonton Video Bebas Gangguan, Ini Cara Hilangkan Iklan di Youtube Tanpa Apk Tambahan
12 Mar 2025, 00:30 WIB

QnA Penetapan TMT CPNS dan P3K 2024 Serentak, Apakah Perlu Pemberkasan Ulang? Simak Selengkapnya
12 Mar 2025, 00:23 WIB

Siapkan NIK KTP, Begini Cara Tukar Uang Baru untuk THR Lebaran 2025 Tanpa Antre Panjang
12 Mar 2025, 00:22 WIB

Link Live Streaming Liverpool vs PSG Hari Ini di Liga Champions 2024/2025, Cek Info Selengkapnya
12 Mar 2025, 00:15 WIB

Cara Mudah Cek SLIK OJK, Hindari Penyalahgunaan Data Pribadi!
12 Mar 2025, 00:11 WIB

Mengapa Usaha Eco Friendly Cocok untuk KUR Mandiri 2025? Begini Penjelasannya
12 Mar 2025, 00:07 WIB

Saldo DANA Kaget Rp125.000 Menanti! Buka Amplop Virtual dari Link Hari Ini Pakai Nomor HP, Berikut Cara Klaimnya ke Dompet Elektronik
12 Mar 2025, 00:02 WIB
.jpg)
KPM Wajib Tahu! Ini Daftar Penerima Bansos Kemensos yang Akan Dicoret oleh Pemerintah
12 Mar 2025, 00:00 WIB

Jadwal Live Streaming Barcelona vs Benfica di Babak 16 Besar Liga Champions 2024/2025 Hari Ini 12 Maret 2025
12 Mar 2025, 00:00 WIB

Cara Membuat Akun SNPMB untuk Ikut UTBK SNBT 2025, Simak Langkah-langkahnya
11 Mar 2025, 23:59 WIB

Cuma Pakai NIK KTP dan KK! Begini 3 Cara Cek Penerima BPNT Rp600.000 dari Subsidi Pemerintah
11 Mar 2025, 23:57 WIB

2 Cara Menarik Cairkan Saldo DANA Gratis Rp45.000 dari Aplikasi Penghasil Uang
11 Mar 2025, 23:57 WIB
.jpg)
FULL DIAMOND! Akun FF Sultan Gratis Hari Ini 12 Maret 2025, Auto Menang Terus
11 Mar 2025, 23:53 WIB

Ternyata Ini Biodata dan Agama Adam Rosyadi, Model Tampan Pacar Agnez Mo
11 Mar 2025, 23:49 WIB

19 Kode Redeem FF Hari Ini 12 Maret 2025, Klaim Semua Item Menarik dan Menangkan Permainannya
11 Mar 2025, 23:48 WIB

Selain Emas, Menabung Valuta Asing di Bank Bisa Jadi Pilihan! Ketahui Jenis dan Risikonya
11 Mar 2025, 23:45 WIB

Shopee Pinjam dan Paylater Galbay 2025? Ini Solusi Agar Tak Didatangi DC Lapangan
11 Mar 2025, 23:44 WIB
