ADVERTISEMENT

Jelang GP Catalunya, Rossi Masalahkan Ban Motor

Minggu, 17 Juni 2018 14:56 WIB

Share
Jelang GP Catalunya, Rossi Masalahkan Ban Motor

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

BARCELONA – Valentino Rossi mengeluhkan motornya jelang MotoGP Catalunya di Circuit de Barcelona, Spanyol, Minggu (17/6/2018). Pebalap Movistar Yamaha ini akan memulai balapan dari posisi tujuh. Rossi beranggapan cuaca panas juga ban yang kurang bagus membuatnya gagal pole position. “Kami akan menjalani balapan aneh karena tak punya ban depan yang pas,” ujarnya dilaporkan Crash. Ia menyalahkan produsen pemasok ban ke MotoGP, Michellin, yang dianggap tak bekerja maksimal. “Alokasi ban Michellin yang dulit, Ban lunak sangat luna sedang yang medium tak mencengkeram. ini jadi sulit untuk mencari yang strategis,” katanya. Namun Piero Taramasso, manajer Michellin, tak mau disalahkan. Ia menyebut ban yang disiapkan telah disetujui mayoritas pebalap. “Ada pilihan ban medium dan mayoritan memilih yang digunakan saat ini. Ada 13 pebasap yang setuju dan enam tidak,” ungkapnya. “Jorhe Lorenzo dan Rossi termasuk yang tak sepakat tapi keputusan diambil berdasarkan hasil mayoritas.” Dalam balapan nanti malam, Lorenzo yang menorehkan pole position akan memimpin saat start. Di belakangnya ada Marc Marquez lalu diikuti Andrea Dovizioso. (*/yp)

ADVERTISEMENT

Reporter: Admin Super
Editor: Admin Super
Sumber: -

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT