Sabtu 01 Mar 2025, 19:23 WIB

Pemantauan Hilal Awal 1 Ramadhan 1446 Hijriah

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Tim Hisab Rukyat Jakarta melakukan pemantauan rukyatul hilal menggunakan alat ukur khusus, di Kantor WIlayah (Kanwil) Kementerian Agama (Kemenag) Jakarta, Jakarta Timur, Jumat, 28 Februari 2025.

Kemenag menggelar pemantauan hilal atau ukyatul hilal untuk menentukan awal puasa 1 Ramadan 1446 Hijriyah di 125 titik di seluruh Indonesia.

Berdasarkan kesepakatan dari iidang Isbat Kemenag dengan sejumlah tim ahli Hisab Rukyat, Pemerintah Indonesia memutuskan awal puasa 1 Ramadhan 1466 Hijriyah dimulai pada hari ini, Sabtu, 1 Maret 2025. (Poskota/Bilal Nugraha Ginanjar)

Photo Terkait
Photo Update