4 Tips Gunakan Paylater Secara Aman Agar Tidak Terjerat Utang Berlebihan

Jumat 25 Apr 2025, 23:16 WIB
4 tips gunakan paylater secara aman. (Sumber: Freepik)

4 tips gunakan paylater secara aman. (Sumber: Freepik)

POSKOTA.CO.ID - Supaya tidak terjerat utang berlebihan, maka Anda harus mengetahui 4 tips menggunakan paylater secara aman di sini.

Paylater adalah layanan pembiayaan untuk pengguna bisa melakukan transaksi tanpa langsung membayar. Sehingga mendapatkan barang atau jasa yang diinginkan sekarang dan membayarnya nanti.

Meskipun mirip dengan kartu kredit, namun pembayarannya seringkali dilakukan dalam periode lebih singkat dan mungkin tanpa bunga. Tapi tergantung dari penyedia layanannya.

Baca Juga: Bukan dari Pinjol atau Paylater! Ini Cara Baru Pinjam Saldo Lewat DANA, Cair dalam Hitungan Menit dan Diawasi OJK Simak Selengkapnya

Dalam membayar utang dari paylater, bisa dilakukan sekali bayar atau dicici dalam jangka waktu tertentu sesuai yang dipilih oleh pengguna.

Ada cukup banyak manfaat dari paylater, seperti memudahkan transaksi, cara pembayarannya yang fleksibel, dan biasanya menawarkan promo atau cashback.

Akan tetapi, di balik kelebihannya tersebut kok tentu saja ada risikonya. Jika anda telat membayar, maka akan dikenakan biaya tambahan seperti bunga dan denda keterlambatan.

Baca Juga: Utang Pinjol SPinjam dan SPaylater Bisa Dihapus, Cek Kriterianya Nasabahnya!

Oleh karena itu, mari lihat di sini ada apa saja 4 tips untuk menggunakan paylater secara aman jika terpaksa menggunakannya.

4 Tips Gunakan Paylater Secara Aman

1. Gunakan Sesuai Kebutuhan

Gunakan paylater sesuai kebutuhan yang sangat penting dan produktif, misalnya untuk membayar perjalanan yang mendadak di hari itu juga namun tidak memegang uang sama sekali.

Baca Juga: Cara Mudah Ajukan Shopee Paylater, Dapatkan Limit Puluhan Juta!

Berita Terkait

News Update