Bansos BPNT 2025 Rp2.400.000 Per Tahun Siap Diterima NIK e-KTP Atas Nama Kamu yang Tervalidasi di Sistem Pemerintah!

Senin 21 Apr 2025, 18:15 WIB
Bansos BPNT 2025 Rp2.400.000 siap diterima NIK e-KTP atas nama kamu yang tervalidasi di sistem pemerintah. (Sumber: Poskota/Gabriel Omar Batistuta)

Bansos BPNT 2025 Rp2.400.000 siap diterima NIK e-KTP atas nama kamu yang tervalidasi di sistem pemerintah. (Sumber: Poskota/Gabriel Omar Batistuta)

Melansir dari kanal Youtube Sukron Channel, pencairan BPNT tahap 2 2025 akan diberikan kepada KPM setelah survei NIK e-KTP selesai.

"Diprediksi KPM akan menerima pencairan BPNT tahap 2 2025 setelah bulan April," ucap Sukron Channel.

Pasalnya pencairan BPNT tahap 2 alokasi April hingga Juni 2025 waktunya masih panjang.

Bagi KPM yang sudah terdaftar menerima BPNT 2025, silakan melakukan pengecekan status pencairan sekarang menggunakan NIK e-KTP.

Baca Juga: Cek NIK KTP Anda, Saldo Dana Bansos BPNT 2025 Tahap 2 Segera Cair

Cara Cek Status Pencairan BPNT 2025

Berikut cara cek status pencairan BPNT 2025:

  • Kunjungi situs resmi Kemensos di https://cekbansos.kemensos.go.id.
  • Masukkan data pribadi seperti Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan sesuai dengan KTP.
  • Masukkan NIK KTP dan nama lengkap Anda.
  • Isi kode verifikasi yang muncul di layar.
  • Klik tombol “Cari Data” untuk melihat status Anda sebagai penerima bansos.

Sekian informasi terkait bansos BPNT 2025 Rp2.400.000 per tahun kepada NIK e-KTP atas nama kamu yang tervalidasi melalui DTSEN cair lewat Rekening KKS dan Pos Indonesia.

Disclaimer: Tidak semua pembaca Poskota bisa mendapat dana BPNT 2025, melainkan hanya NIK e-KTP atas nama kamu yang masuk di DTSEN saja.

Berita Terkait

News Update