Sinopsis Film Kartini: Princess of Java, Upaya Perempuan Perjuangkan Kesetaraaan Gender di Indonesia

Minggu 20 Apr 2025, 17:32 WIB
Sinopsis film Kartini: Princess of Java yang bisa ditonton kembali menjelang peringatan Hari Kartini 21 April 2025. (Sumber: vidio.com)

Sinopsis film Kartini: Princess of Java yang bisa ditonton kembali menjelang peringatan Hari Kartini 21 April 2025. (Sumber: vidio.com)

POSKOTA.CO.ID - Film Kartini: Princess of Java kembali menjadi sorotan menjelang peringatan Hari Kartini pada tanggal 21 April 2025 besok.

Seperti diketahui bahwa Hari Kartini selalu diperingati pada tanggal 21 April setiap tahunnya untuk mengenang jasa sang pahlawan yang memperjuangkan kesetaraan gender.

Film yang disutradarai oleh Hanung Bramantyo yang tayang pertama kali pada 19 April 2017 lalu ini diperankan oleh sederet bintang film papan atas.

Baca Juga: Link Twibbon Hari Kartini 21 April 2025 dan Kata-Kata Bijak yang Bangkitkan Semangat Emansipasi Wanita

Di antaranya yakni Dian Sastrowardoyo, Deddy Sutomo, Christine Hakim, Acha Septriasa, Ayushita, Reza Rahadian, dan Adinia Wirasti.

Mereka juga mendapat pujian lantaran berhasil membawakan peran yang dinilai sesuai dengan film tersebut.

Di tahun 2025 ini, film tersebut kembali menyita perhatian publik dan dinilai layak direkomendasikan untuk ditonton kembali seiring mengenang jasa sosok Kartini.

Baca Juga: Contoh Kalimat Ucapan Hari Kartini 2025 untuk Ibu Tersayang

Adapun film yang bergenre drama historikal yang berdurasi sekitar 1 jam 58 menit ini bisa disaksikan secara online melalui platform streaming, seperti Vidio.

Dilansir dari Vidio, berikut ini adalah sinopsi film Kartini: Princess of Java yang bisa ditonton kembali.

Sinopsis Film Kartini: Princess of Java

Sebagai informasi, film Kartini: Princess of Java menceritakan tentang Raden Ajeng Kartini yang diperankan oleh Dian Sastrowardoyo.

Berita Terkait

News Update