Jadwal Pencairan BPNT Tahap 2 Tahun 2025 dan Cara Cek Penerimanya

Senin 14 Apr 2025, 20:01 WIB
Jadwal Pencairan BPNT Tahap 2 Tahun 2025 dan Cara Cek Penerimanya (Sumber: Poskota/Della Amelia)

Jadwal Pencairan BPNT Tahap 2 Tahun 2025 dan Cara Cek Penerimanya (Sumber: Poskota/Della Amelia)

POSKOTA.CO.ID – Program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) kembali disalurkan oleh pemerintah untuk mendukung kebutuhan dasar masyarakat yang tergolong keluarga penerima manfaat (KPM).

Memasuki tahap kedua tahun 2025, banyak yang penasaran kapan pencairannya dimulai dan bagaimana cara memastikan apakah mereka termasuk penerima bantuan atau tidak.

Untuk itu, penting bagi masyarakat untuk mengetahui jadwal resmi pencairan serta cara mengecek status penerimaan dengan benar dan akurat.

Baca Juga: Bansos BPNT Tahap 2 2025 Kapan Cair? Cek Jadwal Resmi Penyaluran Uang Gratis di Sini

Jadwal pencairan BPNT 2025

Adapun jadwal pencairan BPNT 2025 dilakukan setiap bulan, tetapi tetap ada tahapannya:

Tahap 1: Januari-Februari-Maret

Tahap 2: April-Mei-Juni

Tahap 3: Juli-Agustus-September

Tahap 4: Oktober-November-Desember

Baca Juga: Benarkah Penerima Saldo Dana Bansos PKH dan BPNT Akan Dihapus Setelah 5 Tahun? Ini Penjelasan Lengkapnya

Cara cek BPNT

1. Cek dari situs Kemensos

Berita Terkait

News Update