Penting! Aktivasi MFA untuk ASN Tahun 2025 Dijamin Mudah dan Anti Gagal

Jumat 11 Apr 2025, 19:53 WIB
Aktivasi MFA untuk ASN tahun 2025 (Sumber: asndigital.bkn.go.id)

Aktivasi MFA untuk ASN tahun 2025 (Sumber: asndigital.bkn.go.id)

Gunakan aplikasi seperti Google Authenticator untuk memindai kode QR yang muncul.

  1. Masukkan Kode OTP

Setelah memindai, aplikasi akan menghasilkan OTP. Masukkan kode tersebut di kolom yang tersedia.

  1. Selesaikan Proses

Isi nama perangkat Anda dan klik “Submit” untuk menyelesaikan aktivasi.

Kenapa Aktivasi Bisa Gagal?

Meskipun langkah-langkah di atas cukup jelas, beberapa pengguna mungkin mengalami kendala. Beberapa penyebab umum meliputi:

Baca Juga: Resmi Berlaku! ASN Bisa Ambil WFA, Ini Jadwal Lengkap Libur Lebaran 2025

  • Kode OTP tidak sesuai atau kadaluarsa.
  • Kesalahan saat memindai kode QR.
  • Aplikasi autentikator bermasalah atau belum diperbarui.

Jika menghadapi hambatan, pastikan aplikasi autentikator Anda dalam versi terbaru dan ulangi proses dari awal.

Berita Terkait

News Update