Cegah Penuaan Dini dengan Retinol Alami Ini, Cek Cara Membuatnya

Jumat 11 Apr 2025, 19:31 WIB
Cara cegah penuaan dini dari retinol alami. (Sumber: Pexels/Shiny Diamond)

Cara cegah penuaan dini dari retinol alami. (Sumber: Pexels/Shiny Diamond)

Baca Juga: Cara Ampuh Mengobati Gusi Bengkak Menurut Dokter, Wajib Dicoba di Rumah!

Melansir dari akun TikTok @bypuspita, berikut ini cara membuat jelly yang di dalamnya terdapat retinol dan collagen untuk membantu mencegah penuaan dini.

Cara Cegah Penuaan Dini dari Retinol Alami

1. Bahan-Bahan

  • 150 gram daging buah naga
  • 3 potong kulit buah naga
  • 1/2 bungkus jelly powder
  • 60 ml madu

Baca Juga: 5 Tips Ampuh Mengatasi Kulit Berminyak di Cuaca Panas, Wajib Coba!

2. Cara Membuat

  1. Rebus kulit buah naga dengan 500 ml air.
  2. Sambil menunggu, blender daging buah naga tanpa tambahan air.
  3. Jika airnya sudah mendidih, angkat kulit buah naga dan matikan api kompor. Lalu masukkan jelly powder.
  4. Kemudian aduk-aduk terus hingga uapnya hilang. Barulah kemudian masukkan jus buah naga tadi ke dalamnya.
  5. Setelah itu, masukkan juga madu dan aduk-aduk sampai tercampur merata.
  6. Jika sudah, segera saring dan cetak dengan bentuk sesuai selera.
  7. Lalu masukkan kulkas hingga jelly memadat.

Itulah dia penjelasan dari cara cegah penuaan dini dari retinol alami. Semoga bermanfaat dan membantu.

Berita Terkait

News Update