Baca Juga: 4 Ramalan Zodiak, Keuangan dan Karir Akan Melejit di Bulan ini
3. Aroma Tanah dan Alam
Karakter Taurus yang cenderung dekat dengan alam akan cocok dengan parfum yang memiliki aroma tanah, herbal atau hijau segar.
Misalnya, patchouli, lavender atau cedarwood. Wewangian seperti ini bisa memberikan rasa grounding dan kenyamanan yang sangat dihargai oleh Taurus.
Itulah informasi mengenai wangi andalan yang disenangi pemilik zodiak Taurus. Simak informasi lainnya di portal berita Poskota yang update setiap hari. Semoga bermanfaat.