Tes Literasi mencakup tiga subtes:
- Literasi Bahasa Indonesia
- Literasi Bahasa Inggris
- Penalaran Matematika
Rincian Materi dan Jumlah Soal UTBK-SNBT 2025
1. Kemampuan Penalaran Umum
Menguji kemampuan memecahkan masalah baru menggunakan pendekatan terstruktur.
- Penalaran Induktif: 10 soal (10 menit)
- Penalaran Deduktif: 10 soal (10 menit)
- Penalaran Kuantitatif: 10 soal (10 menit)
2. Pengetahuan dan Pemahaman Umum
Mengukur kemampuan dalam memahami dan menyampaikan informasi penting yang relevan secara budaya, khususnya terkait penggunaan bahasa.
- Jumlah soal: 20
- Waktu pengerjaan: 15 menit
3. Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis
Menguji pemahaman terhadap teks tertulis dan kemampuan menulis.
- Jumlah soal: 20
- Waktu pengerjaan: 25 menit
4. Pengetahuan Kuantitatif
Menilai penguasaan konsep matematika, penghitungan, dan pemecahan masalah.
- Jumlah soal: 15
- Waktu pengerjaan: 20 menit
5. Literasi Bahasa Indonesia
Fokus pada kemampuan memahami, mengevaluasi, dan menggunakan teks untuk pengembangan pengetahuan dan partisipasi sosial.
- Jumlah soal: 30
- Waktu pengerjaan: 45 menit