Setelah mengikuti langkah-langkah di atas, cek kembali ruang penyimpanan ponsel kalian.
Biasanya, setelah menghapus file-file tersebut, kapasitas penyimpanan ponsel akan bertambah, memberikan ruang lebih banyak untuk aplikasi dan data penting lainnya.
Itulah cara mengatasi sampah yang tersembunyi di HP Android.