Fish Master menjadi salah satu game yang dirilis di Google Play Store dengan menawarkan tantangan untuk para pemainnya melakukan budidaya ikan serta menyelesaikan berbagai misi yang ada.
Selain itu, para pemain juga dapat mengumpulkan koin atau saldo yang dapat ditukar dengan uang tunai.
Baca Juga: Rekomendasi Apk Penghasil Uang Terbaru, Main Langsung Bisa Klaim Saldo DANA Gratis
2. My Idle Plants
My Idle Plants adalah aplikasi penghasil uang dalam bentuk saldo DANA gratis kepada pengguna. Aplikasi My Idle Plants menawarkan saldo gratis kepada pengguna dengan cara menyelesaikan permainan.
Adapun permainan yang harus diselesaikan yakni menanam tanaman dan mengumpulkan gelembung oksigen yang menguap.
Setelah berhasil menyelesaikan misi, kamu akan mendapat imbalan berupa koin yang bisa dikumpulkan sebanyak-banyaknya. Koin yang terkumpul kemudian dapat ditukar menjadi saldo DANA gratis ke akun e-wallet.
3. Lucky Market
Lucky Market merupakan game simulasi bisnis pertanian yang dapat digunakan masyarakat untuk mencari cuan tambahan.
Aplikasi Lucky Market menawarkan saldo gratis jika pengguna berhasil menyelesaikan tantangan seperti menanam hingga menjual sayur. Setelah berhasil menyelesaikan misi, maka kamu akan mendapat imbalan berupa saldo gratis.
4. Greedy Dragon